NAMA INTERVAL NADA
NAMA-NAMA INTERVAL NADA Nada diatur dalam sebuah tangga nada. Tangga nada yang paling lazim digunakan dalam musik adalah skala diatonik. Dalam tangga nada diatonik ini, jarak atau interval nada secara berurutan adalah do, re, mi, fa, sol, la, si, do', atau dalam angka maka menjadi 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 1' , atau notasi baloknya adalah C-D-E-F-G-A-B-C'. Masing-masing jarak antara nada tersebut memiliki sejumlah nama dengan pengertian yang berbeda. Berikut penjelasannya. Prime: interval dari nada satu ke nada yang sama. Contoh, nada 'do' ke 'do' atau 'C' ke 'C' Sekon: interval dari nada satu ke dua nada di atasnya. Contoh, nada 'do' ke 're' atau 'C' ke 'D' Terts: interval dari nada satu ke tiga nada di atasnya. Contoh, nada 'do' ke 'mi' atau 'C' ke 'E'. Quart/kuart: interval dari nada satu ke empat nada di atasnya. Contoh, nada 'do' ke 'fa' atau 'C' ke '...